News

Jalan Lintas Riau-Sumbar Amblas, Pengendara Disarankan lewat Telukkuantan-Kiliran Jao

Kamaruddin – Rabu, 21 Agustus 2024 | 10:49 WIB BANGKINANG (RIAUPOS.CO) – Masih diberlakukan buka tutup di jalan lintas Riau-Sumbar Km 106- Km 107 kelok Indah Desa Tanjung Alai, Kecamatan XIII Koto Kampar yang amblas, Rabu (21/8/2024).Kapolres Kampar AKBP Ronald Sumaja melalui Kasatlantas Polres Kampar AKP Vino Lestari menjelaskan, masih diberlakukan buka tutup di jalan lintas Riau-Sumbar…

Read article
News

BPJN IV Jambi siap uji lingkungan jalan tol Bayung Lencir- Tempino

Selasa, 30 Juli 2024 8:59 WIB Jambi (ANTARA) – Balai Pelaksanaan Jalan Nasional (BPJN) IV Jambi siap melakukan uji lingkungan di sekitar tol Bayung Lencir-Tempino (Baleno) secara periodik. Kepala BPJN IV Jambi Ibnu Kurniawan di Jambi, Senin, mengatakan pengujian dilakukan untuk meminimalisasi dampak negatif terhadap lingkungan dari pembangunan tol. Dampak terhadap lingkungan yang dimaksud meliputi…

Read article
News

Gubernur Sumbar Lakukan Uji Coba Pembukaan Kembali Jalan Padang – Bukittinggi via Lembah Anai

Ilham Safutra – Jumat, 19 Juli 2024 | 06:51 WIB JawaPos.com – Jalan Lintas Padang – Bukittinggi di titik Lembah Anai, Kabupaten Tanah Datar, Sumatera Barat (Sumbar) sempat putus total ketika diterjang banjir bandang pada Mei lalu. Jalan itu rusak parah dan harus diperbaiki. Selama perbaikan arus lalu lintas Padang – Bukittinggi dialihkan ke arah Sitinjau Lauik…

Read article
News

Jumlah Tongkang Batu Bara Berkurang Akibat Debit Sungai Batanghari Menyusut

Reporter: Andri Briliant Avolda |Editor: Adriansyah |Senin , 01 Jul 2024 – 08:53 JAMBI, JAMBIEKSPRES.CO – Dinas Perhubungan Provinsi Jambi yang tergabung dalam tim Pengawasan Angkutan Batu Bara (Satgas Wasgakkum) melakukan patroli di Sungai Batanghari, Sabtu (29/6/2024).Patroli dipimpin oleh Kepala Bidang Perhubungan Laut Sungai Danau Penyeberangan (LSDP) dan Udara Dishub Provinsi Jambi, Bambang Budihardjo. Dalam patroli pada pada…

Read article
News Ruas jalan Lembah Anai yang terputus akibat banjir dan longsor beberapa waktu lalu. (Rpg)

Antisipasi Jalan Lembah Anai Longsor, Usulan Jalan Alternatif Padang-Bukittinggi Direspons Positif Pemprov Sumbar

Redaksi – Minggu, 2 Juni 2024 | 13:00 WIB PADANG (RIAUPOS.CO) – Gubernur Sumbar Mahyeldi menyatakan kesiapannya untuk mengkaji usulan pembangunan jalan alternatif penghubung antara Kabupaten Padangpariaman dengan Kota Padangpanjang. Jalan ini juga akan menjadi alternatif bagi pengendara yang ingin menuju Bukittinggi.Mahyeldi menilai potensi jalan alternatif ini cukup besar. Hal ini mengingat belum adanya jalan alternatif penghubung kedua daerah…

Read article